Satuan Pendidikan SDN Metro Kibang Adakan Berbagai Lomba Tingkat Nasional.

  • Whatsapp

Lampung Timur, Ankasa Post, Id.

Dalam rangka meningkatkan Sumber Daya Manusia guna menuju generasi emas, Satuan Pendidikan Sekolah Dasar Negeri Kecamatan Metro Kibang menggelar kegiatan beberapa Perlombaan di antaranya Lomba KOSN, KSN, FLSN dan Kompetisi PAI.yang di ikuti oleh 15 Sekolah yang ada di Kecamatan setempat. dan
Kegiatan tersebut di pusatkan di Sekolah SDN 2 Kibang pada hari Rabu 1 Maret 2023.

Bacaan Lainnya

Selebihnya dalam acara tersebut di hadiri langsung oleh unsur Forkompimcam yang di antaranya Kapolsek Metro Kibang AKP. M. Sugeng. UPTD dari Puskesmas Margototo dan PLT Korwil Pendidikan Sutiyono. bahkan para Kepala Sekolah beserta Dewan Guru pun nampak hadir guna memberikan semangat para Anak Didiknya dalam mengikuti perlombaan, selain itu pula acara tersebut di sambut cukup antusias oleh para wali murid.

Selanjutnya dalam sambutannya Kepala Sekolah SDN 2 yang notabenya sebagai K3S , Giarno menyampaikan prihal perlunya di lakukan perlombaan tersebut merupakan bagian dari wujut dan kewajiban sebagai guru dalam menciptakan sebuah generasi penerus yang handal dengan di mulainya sejak dini yang sehingga setidaknya anak didik yang berprestasi akan dapat termotifasi dengan membangun prestasi yang di milikinya. bahkan ia pun menyampaikan rasa terimakasih kepada Kepala Sekolah atas segala dukungan dan kerjasamanya yang sehingga terlaksananya perlombaan ini ucap nya.

Di kesempatan yang sama Kapolsek. M. Sugeng. menuturkan bahwasannya atas nama Pribadi maupun Kepolisian Sektor Metro Kibang, akan dan selalu mendukung bahkan mensuport dalam setiap kegiatan yang positif ujar Kapolsek. sementara Sutiyono selaku Korwil pun menambahkan bahwasannya kegiatan ini merupakan petunjuk maupun perintah dari Dinas Pendidikan Kabupaten yang kegiatan ini merupakan sesuatu yang wajib untuk di laksanakan karena pada semua ini merunut pada program Nasional yang sehingga bagi anak anak yang berfrestasi atau juara mulai dari tingkat Kecamatan akan dapat di lombakan ketingkat Kabupaten dan selebihnya bisa ketingkat Nasional jadi hal ini lah yang di tekankan oleh Dinas tuturnya. ( Bambang)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *